Latar
Belakang Pemikiran
Pelatihan
keorganisasian dewasa ini tidak kalah pentingnya dengan keilmuan yang diajarkan
di tingkat universiatas. Mengingat semakin kerasnya kehidupan ini khususnya
dalam hal mencari pekerjaan setelah lulus dari kampus, alam kompetisi
terpampang jelas dan mau tidak mau harus dihadapi. Oleh sebab itu tidak hanya
mampu mahir dibidang akademik saja namun juga harus diimbangi dengan
peningkatan skil dan untuk meningkatkan skil tentunya tidak terbentuk begitu
saja namun adanya sebuah proses penempaan. Dengan adanya pelatihan
keorganisasian ini diharapkan mampu meningkatan potensi skil dan menambah daya
saing dalam berkompetisi. Bung Aryo Nugroho W, selaku inisiator mengajak kawan
– kawan mahasiswa yang lain untuk mengikuti pelatihan keorganisasian tingkat
menengah, tindak lanjut dari Latihan
Kepemimpinan Managemen Mahasiswa Tingkat Dasar ( LKMM - TD ) sekota
palangkaraya yang diselengarakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas
Palangkaraya ( BEM UNPAR ) pada tahun 2010 di petuk bukit. Tentunya bila berbicara
tingkat dasar seyogyanya harus ada tingkat lanjutan. Atas dasar inilah FORUM
yang menamakan diri forum diskusi mahasiswa ( FORDIMA ) ini terbentuk dengan
hasil kesepakatan kawan – kawan bahwa pelatihan sifatnya priodik tidak terfokus
dalam 3 hari atau semacamnya. Waktu pelatihan disepakati yaitu pada setiap hari
minggu, malam senen dengan prosesi waktu 3 jam, dimulai pada pukul 19.00 Wib –
21.00 wib. Kesepakatan ini dihadiri beberapa perwakilan dari mahasiswa sekota
palangkaraya, diskre walhi kalimantan
tengah, pada bulan maret 2011, nama – nama mahasiswa yang ikut dalam
pembentukan FORUM ini adalah sebagai berikut :
No
|
Nama
|
Lembaga / Perguruan Tinggi
|
1
|
Imam Trianto
|
UNPAR
|
2
|
Taufik Hidayat
|
STAIN
|
3
|
Nursalilis
|
STAIN
|
4
|
Sudianto
|
UNPAR
|
5
|
Lero
|
UNPAR
|
6
|
Eka Yuliany
|
POLTEKES
|
7
|
Azuba
|
UNKRIP
|
8
|
Eva Diana
|
UNKRIP
|
9
|
Dara
|
UNPAR
|
10
|
Frengki
|
STIE
|
11
|
Shaolin
|
POLTEKES
|
Fase-Fase Perkembangan FORDIMA
pada perkembangannya FORDIMA mengalami beberapa hal
tantangan diantaranya adanya faktor cuaca yang tidak mendukung, ada juga faktor
waktu karena malam hari dan adanya faktor kesibukan dari beberapa anggota.
Namun ini tidak menyurutkan semangat kawan – kawan mahasiswa yang ingin terus
mengembangkan potensi dirinya dibidang organisasi. Dengan adanya usulan dari
beberapa pihak anggota FORDIMA selain adanya materi pelatihan juga seyogyanya
diimbangi dengan diskusi terkait isu – isu yang sudah berkembang luas
dimasyarakat seperti contoh yang sudah dilakukan adalah diskusi tentang
prokontra RUU INTELEJEN dan mengenai HARI KEBANGKITAN NASIONAL. Masalah tempat
pun diusulkan tidak hanya terpatok disalah satu tempat saja namun bisa ROLING
ditempat para anggota FORDIMA. Dan pada perkembangannya FORDIMA sudah melakukan
diskusi dibeberapa tempat diantaranya : STAIN PALANGKARAYA, STIMIK PALANGKARAYA
dan UNKRIP
Profil FORDIMA
Ø
Alamat
:
Ø
Telp
:
Ø
Sifat
Organisasi :
Independen
·
Tujuan
Organisasi :
ü Memperoleh Ilmu
ü Teman Baru Dari Berbagai Macam Kampus Yang
Ada Dipalangkaraya
ü
Membesarkan
organisasi anggota
Ø
Riwayat
Singkat Organisasi :
o
Berdiri
: Maret 2011
- Kawan - Kawan Pendiri :
- Aryo Nugroho.W
( UNPAR )
- Taufik ( STAIN & HMI )
- Nursaililis ( STAIN & HMI )
- Chandra ( UNKRIP )
- Abdullah ( STAIN & KAMMI )
- Taufik ( STAIN & HMI )
- Nursaililis ( STAIN & HMI )
- Chandra ( UNKRIP )
- Abdullah ( STAIN & KAMMI )
Keanggotaan
- Keanggotaan : seluruh mahasiswa ( i ) sekota palangkaraya
Kegiatan Pokok Organisasi
Ø Diskusi
Ø Pelatihan
Materi – materi pelatihan
1.
“ Gambaran Keadaan Alam & Masyarakat Indonesia “
|
2.
“ Tentang Sistem Dalam Masyarakat Indonesia “
|
3.
“ Pentingnya Membangun Organisasi Massa Sejati Yang
Berkarakter Demokrasi Nasional”
|
4.
“ Prinsip – Prinsip Massa Demokrasi Nasional “
|
5.
“ Struktur Dalam Organisasi Massa Demokrasi Nasional”
|
6.
“ Tahap – Tahap Pembangunan organisasi Massa ”
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar